Selamat Datang

"Buana Uyelindo" adalah portal berita online yang membawa Anda menjelajahi dunia. Kami menyediakan berita terkini dan terpercaya dari berbagai bidang, termasuk politik, ekonomi, teknologi, olahraga, dan budaya. Dengan nama "Buana", yang berarti "dunia" dalam Bahasa Indonesia, kami berkomitmen untuk memberikan perspektif global pada setiap berita yang kami sajikan. "Uyelindo" adalah identitas kami, sebuah nama yang mencerminkan dedikasi kami untuk integritas dan kebenaran dalam jurnalisme. Bergabunglah dengan kami di "Buana Uyelindo" untuk menjelajahi dunia melalui berita.


 



Pemaparan Visi & Misi Calon Pemimpin STIKOM Uyelindo Periode 2025-2030

2024-12-13 15:22:24

Buanauyelindo – Kampus STIKOM Uyelindo Kupang, melalui Panitia Seleksi Calon Pimpinan, telah melaksanakan kegiatan pemaparan visi-misi calon pimpinan STIKOM Uyelindo Kupang untuk periode 2025-2030, yang diselenggarakan pada hari Jumat, 13 Desember 2024, di Aula STIKOM Uyelindo Kup Selengkapnya




Bupati Terpilih Kabupaten Kupang Periode 2024-2029 Sambangi STIKOM Uyelindo Kupang

2024-12-11 09:44:01

Buanauyelindo - Kampus STIKOM Uyelindo Kupang, pada Selasa, 10 Desember 2024, menerima kunjungan dari Bupati terpilih Kabupaten Kupang, Bapak Yosef Lede, SH. Dalam kesempatan tersebut, Bupati terpilih diterima langsung oleh Pembina Yayasan Uyelindo Kupang, Ibu Maria A. Rosmi Selengkapnya




KMK St. Mikhael Mailaikat Agung STIKOM Uyelindo Kupang Melaksanakan Kegiatan Pengkaderan Masa Penerimaan Anggota Baru

2024-12-05 09:53:46

Buanauyelindo - Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) St. Mikhael Malaikat Agung STIKOM Uyelindo Kupang telah melaksanakan kegiatan Pengkaderan Masa Penerimaan Anggota Baru (MPAB) untuk 59 mahasiswa baru STIKOM Uyelindo Kupang. Kegiatan ini berlangsung selama tiga hari berturut-turut, ya Selengkapnya




STIKOM Uyelindo Sukses Menggelar Seminar Penguatan Publikasi Perguruan Tinggi

2024-11-26 08:32:55

Buanauyelindo - Program Studi Teknik Informatika Diploma Tiga (D3) STIKOM Uyelindo Kupang sukses menyelenggarakan seminar sehari dengan tema Penguatan Publikasi Bagi Perguruan Tinggi pada Sabtu, 23 November 2024. Seminar ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dosen mengenai publikasi di jurnal Selengkapnya




STIKOM Uyelindo Kupang Gelar Seminar Nasional SEMMAU IX 2024 dengan Tema "Transformasi Keamanan Siber melalui Blockchain dan Strategi Baru bagi Lembaga Keuangan"

2024-11-25 08:44:26

Buanauyelindo - Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Komputer (STIKOM) Uyelindo Kupang kembali menyelenggarakan Seminar Nasional dan Konferensi Sistem Informasi, Informatika, dan Komunikasi (SEMMAU) IX 2024 di Hotel Kristal Kupang, pada Sabtu (23/11). Seminar yang bertema "Transform Selengkapnya




BIMTEK PENULISAN DAN PENATAAN WEBSITE

2024-11-22 09:57:29

Buanauyelindo - Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah XV telah menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (BIMTEK) mengenai Penulisan dan Penataan Website untuk Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di wilayah XV pada tanggal 21-22 November 2024. Kegiatan ini dilaksanakan di Hotel Sotis Kupang Selengkapnya




Uyelindo Group Jajaki Kerja Sama Internasional dengan Mitra di Timor Leste

2024-11-18 08:23:12

Buanauyelindo – Kampus yang berada di bawah naungan Uyelindo Grup, yang mencakup Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STIKOM) Uyelindo Kupang, Sekolah Tinggi Informatika Artha Buana (STIKOM Artha Buana), serta Universitas Aryasatya Deo Muri (UNADRI), telah menjajaki berbagai peluang Selengkapnya




Pencapaian Akreditasi SINTA 5 oleh LP3M STIKOM Uyelindo: Optimalisasi Kualitas Publikasi Ilmiah

2024-11-15 09:07:29

STIKOM Uyelindo, melalui Lembaga Penelitian, Publikasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP3M) yang dipimpin oleh Edwin Ariesto Umbu Malahina, S.Kom., M.T., baru saja meraih pencapaian penting dalam bidang publikasi ilmiah. Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi, Selengkapnya




Tips Sukses dan Pengembangan Karakter dari dr. Christian Widodo dan Serena Francis, S.Sos. di Kegiatan MABIM STIKOM Uyelindo Kupang.

2024-11-11 08:48:48

STIKOM Uyelindo - Kegiatan Masa Bimbingan (MABIM) di STIKOM Uyelindo Kupang pada Sabtu, 9 November 2024, berlangsung dengan sukses dan penuh inspirasi. Dua narasumber berpengalaman, yaitu Bapak dr. Christian Widodo dan Nn. Serena Francis, S.Sos, diundang untuk memberikan materi mengenai pengembangan Selengkapnya




Sambut Pesta Perak ke-25, STIKOM Uyelindo Kukuhkan 262 Wisudawan Sarjana dan Diploma Angkatan XVIII Tahun 2024.

2024-11-08 09:15:03

Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Komputer (STIKOM) Uyelindo Kupang mengukuhkan 262 wisudawan. Pengukuhan ini merupakan wisuda ke-XVIII sekaligus menyambut pesta perak di usia ke-25 yang akan datang. Ketua STIKOM Uyelindo Kupang, Bapak Marinus L.J. Lamabelawa, S.Kom.. M.Cs menyampaikan lulusan y Selengkapnya


Berita ke 1 s.d. 10 dari 67
Berikutnya Akhir

Buana Uyelindo by SiAmir